Brewmaster, Sumber Malapetaka Liquid?

33 dota2

Kisah sukses Liquid telah buyar pada ajang lower bracket semifinal Elite League 2024. Dominasinya di babak round-robin tidak berhasil diduplikat pada babak yang benar-benar penting. 


Kegagalan Liquid pun tidak lepas dari kurangnya impact dari hero offlane andalan mereka, yaitu Brewmaster. Hero yang selama ini menjadi hero yang bisa mereka draft secara cuma-cuma diawal sesi drafting pun menjadi jangkar yang 2 kali membebani tim ini engan performa yang tidak optimal pada game 1 dan game 3 dalam pertandingan melawan tim Xtreme Gaming. 


Team Liquid yang berhasil kembali bangun dengan menggunakan Doom sebagai hero Offlane di game 2, kembali mengambil Brew sebagai offlane di game 3. Dengan keterbatasan impact hero ini pada war yang paling penting, Xtreme Gaming mampu mengisolasi dan berfokus untuk membunuh Carry Liquid yaitu Medusa. 


Xtreme Gaming sepertinya telah mempelajari cara bermain Liquid dengan Brewmaster mereka dan mendapatkan solusi untuk mengakali hero yang dikenal menyebalkan 1 ini. Hero yang berfokus untuk melakukan Crowd Control ini memang sulit unutk ditangkap dengan skill stun, namun dengan draft yang berfokus atas damage physical yang dibangun oleh Xtreme Gaming, Brewmaster pun gagal menunjukkan taringnya. Namun Liquid yang dengan percaya diri mengambil kembali brewmaster harus menelan pil pahit dalam bentuk kekalahan dan gugur dari turnamen Elite League 2024. 

Berikutnya tersisa 3 tim yang akan mengadu tombak mereka di hari terakhir turnamen Elite League ini. 

Team Falcons

Azure Ray

Xtreme Gaming

Azure Ray dan Xtreme Gaming, 2 tim asal China ini akan bertarung di babak lower bracket final untuk mengamankan kesempatan melawan Tim nomor 1 Dunia Dota2 saat ini.  Siapakah yang akan menang? Mampukah Mereka menumbangkan Team Falcons? Saksikan semua sebentar lagi. Berpartisipasilah di turnamen ini dengan memasang taruhan anda di website affiliate kami.

Selamat Bermain!!!

Section Title

8 Tim Melaju ke Babak PlayOff PGL Wallachia Season 1

Babak Swiss Stage telah berakhir. Setelah melewati 6 hari, 8 tim telah terpilih dan mengamankan...

PGL Wallachia: Xtreme Gaming dan Team Falcons Meluncur ke Playoff

PGL Wallachia telah berjalan selama 3 hari, dimana setiap tim akan bermain 1 game Best Of 3 setiap...

MOUZ The Young Beasts sang juara ESL Pro League 19

Mouz Esports, tim yang dikenal dengan julukan Young Beasts kembali mendapat kesempatan bertanding di...

Falcon.Malr1ne Absen? Nine Kembali bermain bersama Skiter dan Sneyking

Malr1ne lagi-lagi mengalami masalah dalam mengamankan visa untuk bertanding. Setelah midlaner Team...

Mouz Gantikan Tundra Esports Pada PGL Wallachia

Topson dan rekan-rekannya di Tundra Esports kali ini tidak berhasil menghadiri PGL Wallachia...

PGL Wallachia Season 1, 16 Tim Adu Mekanik!!

Kali ini PGL kembali membangun event terbarunya. Event kali ini sayangnya masih menggunakan format...

Falcons Mengangkat Trophy di ESL One Birmingham

Hari minggu, 28 April 2024 merupakan sebuah hari yang panjang bagi para pemain Team Falcons. Mereka...

Update Besar-besaran! Helcurt Revamp, Item Tank Nerf dan Lain-lain

Hallo semua! Kalian pastinya sudah baca update terbaru dari Moonton kali ini kan, Seru Banget guys!...

Whitemon dan Tundra Esports Memastikan posisinya di Top 3 ESL One Birmingham

Kemarin baru saja terjadi hal yang luar biasa bagi Whitemon dan rekan-rekannya di Tundra Esports...

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *